SHARING FOLDER PADA JARINGAN LAN DI WINDOWS 7
I.TUJUAN
untuk berbagi akses kepada user lain pada suatu folder anda dan juga bisa memberikan akses kepada semua orang yang ada pada jaringan atau network anda.
II.ALAT DAN BAHAN
-Kabel UTP
-Network Cable Tester
-Laptop/PC
-Switch
III.Langkah Kerja
1.Buka Network and Sharing Center kemudian klik pada Change advanced sharing settings.
2. klik pada Local Area Network lalu klik properties dan pilih internet protocol version 4
lalu isi pada kotak IP address:
komputer 1
- IP address : 192.168.20.1
- Subnet mask : 255.255.255.0
- Default Gateway : 192.168.20.2
- IP address : 192.168.20.2
- Subnet mask : 255.255.255.0
- Default Gateway : 192.168.20.1
3.Pilih Properties lalu pilih menu Sharing. Centang pada Allow others network users to connect through this computer's Internet connection lalu OK
- Langkah kedua yaitu mengubah pengaturan pada menu Change advanced sharing settings yang ada di sebelah kiri
- Pada kolom Network discovery pilih Turn on network discovery
- Pada kolom File and printer sharing pilih Turn on file and printer sharing.
- Pada kolom Public folder sharing pilih Turn on public folder sharing.
- Pada kolom Password protected sharing pilih Turn off password protected sharing.
- Lalu klik Save changes
4. pilih windows firewall lalu matikan firewall anda.
5. Buat folder anda lalu klik kanan pada folder yang anda buat pilih share with
Pilih Specific people.
6.Klik klik panah kecil di kotak lalu buat nama yang kalian inginkan lalu klik ADD.
7. klik windows + R>\\masukan (ip anda) >lalu ok
7.Dan ini hasilnya.
Komentar
Posting Komentar